Welcome to My Blog!

I love to read romance manga, especially Josei Manga. in this blog you can read many romance manga review (that i already read). I hope it can help you to choose what to read next.

HAPPY DOKI DOKI!!

Thursday, May 10, 2012

Hotaru no Hikari!

27-year-old Hotaru would rather sleep at home than seek romance, but due to unforeseen circumstances, suddenly she’s living with her boss, Takano. What’s more is that she now has a budding relationship with Makoto, who’s younger than she is. Like a dried fish thrown back into the ocean, can she learn to swim again and rediscover the ways of romance?

Amemiya Hotaru adalah office lady yang 'hampir sempurna' (berdasarkan penampilan luarnya) berdedikasi di pekerjaannya dan bergaya keren. Namun wanita 27 tahun ini ternyata punya kelemahan, Hotaru ketika dirumah sangat malas, jorok dan tidak girly sama sekali ^^;

karena sebuah keadaan akhirnya Hotaru harus tinggal bersama bosnya (Seorang laki-laki mapan, tampan dan duda berumur 40 tahun). Jangan salah, nggak seperti pada manga romance biasa, tidak ada hubungan romantis di antara mereka (Setidaknya sampai chapter 41 belum kelihatan tanda2 ke arah situ).

entah bagaimana (baca komiknya kalau mau tahu ceritanya) hotaru berpacaran dengan cowok yang lebih muda tiga tahun darinya bernama Teshima (di manga diceritakan dia cowok keren dan jadi idola cewek2 sekantornya). susahnya adalah, Hotaru harus selalu berpenampilan 'sempurna' di hadapan Teshima (Kenyataannya Hotaru tidak anggun sama sekali) selama mereka berpacaran.

saya suka dengan kreatifitas mangaka dalam meramu cerita, saya menikmati saat-saat Hotaru berkelahi dengan buchou (Bos yang serumah dengannya) untuk mendebat masalah kebersihan rumah yang mereka tinggali bersama. saya juga sangat menyukai Teshima Kun yang terlihat tulus mencintai Hotaru. namun saya tidak terlalu merasakan romantisme antara hotaru dan teshima. mungkin karena hotaru berpacaran dengan kepura-puraan ^^;

ngomong2 manga ini sudah dibuat doramanya lho :D


recommended untuk dibaca!
skor: 7,5/10